Hukum
Binmas Polsek Kramatjati Kembali Bantu Anak Yatim di Balekembang

Kabarpolitik.com, Jakata – Anggota Binmas Polsek Kramatjati Resor Metro Jakarta Timur, kembali bantuan sembako kepqda anak yatim.
Anak yatim yang mendapatkan bantuan tersebut adalah warga RT 11 RW 04 Kel. Balekambang Kec.Kramatjati Jakarta Timur.
Mereka adalah bernama Paldi (15 tahun) dan Rahman (10 tahun) yang tinggal bersama Ibu Sumiyati.
BhabinKamtibmas Kelurahan Balekambang Aiptu Abdul Basit, SH mengungkapkan, Ibu Sumiyati adalah warga tidak mampu.
Dan saat ini, ia tidak memiliki pekerjaan, namun Sumiati harus membesarkan ke dua cucunya Paldi dan Rahman dengan mencari nafkah mengumpulkan rongsokan.
Sedangkan cucunya kegiatan sehari-harinya membantu mencari nafkah Neneknya dengan cara mengamen menggunakan ondel-ondel.
