Connect with us

Hukum

Kasikeu Polres Metro Jakarta Timur Gelar Jumat Curhat dengan Warga Jatinegara

Published

on

Kabarpolitik.com, Jakarta – Kasikeu Polres Metro Jakarta Timur Kompol Andhi W SigitS.Sos MH didampingi Ipda Dewiarsih SH dan Bhabinkamtibmas Aiptu Muslih melakukan kegiatan Jumat Curhat di Sekertariat Rt.09 Rw.01 Kel. Cipinang Cempedak Kec. Jatinegara Jaktim, pada Jumat (20-01-2023).

Dalam giat itu hadir para Ketua Rt, LMK Bapak Maryono, FKDM dan Keamanan Lingkungan, Suratman, Tokoh Masyarakat Ketua Rw 01 Bapak Drs. Suwardi ngobrol bersama terkait pelaksanaan Jumat Curhat di wilayah Kelurahan Cipinang Cempedak sekaligus memberikan himbauan Kamtibmas.

Pesan – Pesan Kamtibmas yang disampaikan KasiKeu Polres Antara lain sbb:

1. Ucapan terimakasih kepada hadirin yang mewakili warga 01 Kel.Cipinang Cempedak yg telah menerima kunjungan kami yang bermaksud untuk bersilaturami.

2. Bahwa kehadiran kami selain silaturahmi juga ingin mendengar secara langsung keluhan dan permasalahan di lingkungan Rw.01 Kel.Cipinang Cempedak.

3. Saya selalu menyampikan masalah himbauan Kamtibmas di wilayah RW 01 Cipinang Cempedak agar selalu menjaga kamtibmas wilayahnya.

4. Saya berpesan dengan sudah masuknya Tahun Politik, agar tidak ada selisih Paham dilingkungan Masyarakat dengan adanya perbedaan pilihan

5. Mewaspadai terkait dengan rawan gangguan kamtibmas/kejahatan jalanan (3C, begal, geng motor, tawuran dan kejahatan Curas maupun Curanmor

Sementata itu, hal yang di sampaikan Ketua RW mewakili warga terkait Kamtibmas, antara lain:

1. Wilayah Rw 01 yang berpotensi terjadi adalah tawuran antar remaja.
2. Curanmor di sepanjang Jln D I Panjaitan.
3. Tongkrongan anak anak Muda dan Orang Tua sambil Meminum Minuman Keras.

Penanganan yang di sampaikan KasiKeu Kompol Andi W Sigit S.Sos MH.
terhadap kerawanan wilayah bila ada gejala potensi gangguan kamtibmas segera menghubungi atau menginformasikan kepada pihak berwajib dalam hal ini di sesuaikan dengan pernasalahan yang terjadi antara lain;
1. Bhabinkmtibmas
2. Sat unit Presisi Polres atau
3. Sat Narkoba
4. Sat sabhara Patroli

 

Advertisement

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *