Kabarpolitik.com – “Saat Anda menyerang, Anda akan melihat wajah kami. Bukan punggung, tapi wajah kami.” Kalimat itu diucapkan Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky hanya beberapa jam setelah...
Kabarpolitik.com – Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Antonio Guterres menyatakan bahwa permukiman Israel di wilayah Palestina yang diduduki adalah ilegal berdasarkan hukum internasional sehingga harus dihentikan....
Kabarpolitik.com – Perang Rusia-Ukraina telah tepat setahun berlangsung pada Jumat (24/2). Namun, belum terlihat tanda-tanda konflik bersenjata yang telah memakan banyak korban jiwa dari kedua belah...
Kabarpolitik.com – Berbeda dengan Indonesia. Sejumlah negara Asia tengah mengalami krisis pertumbuhan penduduk. Beberapa negara itu seperti Korea Selatan (Korsel), Tiongkok, dan Jepang. Negara-negara tersebut tengah...
Kabarpolitik.com – Duta Besar Ukraina untuk Indonesia Vasyl Hamianin berharap perang yang dipicu invasi Rusia ke negaranya akan berakhir dalam beberapa bulan ke depan. Berbicara kepada...
Kabarpolitik.com – Duta Besar Ukraina untuk Indonesia Vasyl Hamianin berterima kasih kepada sejumlah media Indonesia yang membantu meluruskan informasi dari berbagai propaganda selama perang Rusia-Ukraina. Menurut...
Kabarpolitik.com – Perang panjang Rusia dan Ukraina pada Jumat (24/2) tepat satu tahun. Bukannya ada tanda-tanda ketegangan mulai mereda. Malah berpotensi makin memanas. Bahkan, konflik juga...
Kabarpolitik.com – Setelah gempa dahsyat Turki pada 6 Februari lalu, ada sekitar 1,5 juta orang yang kehilangan rumah. Untuk menampung mereka, dibutuhkan setidaknya pembangunan 500 ribu...
Kabarpolitik.com – Penembakan keji kembali terjadi di Amerika Serikatnya, tepatnya di Florida pada Rabu (22/2) waktu setempat. Jurnalis televisi termasuk di antara 3 yang tewas dalam...
Kabarpolitik.com–Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) mengadakan sidang darurat pada Rabu (22/2). Itu dilakukan dalam upaya mencari solusi yang mendesak Rusia untuk menghentikan serangan ke Ukraina. Sidang luar...