Partai Solidaritas Indonesia (PSI) memastikan pelaksanaan kongres tetap berjalan sesuai rencana, yakni pada Juli 2025 mendatang. Wakil Ketua Umum DPP PSI Andy Budiman menyatakan waktu penyelenggaraan...
Partai Solidaritas Indonesia (PSI) menolak rencana pembukaan wisata pulau kucing di Pulau Seribu. Anggota Komisi B DPRD DKI Jakarta Fraksi PSI Francine Widjojo menilai rencana tersebut...
Partai Solidaritas Indonesia (PSI) mendukung pendirian Sekolah Garuda dan Sekolah Rakyat yang digagas pemerintahan Presiden Prabowo Subianto untuk menyediakan pendidikan berkualitas. “Ini terobosan keren, affirmative action...
Partai Solidaritas Indonesia (PSI) bersiap menggelar kongres nasional perdananya yang dijadwalkan berlangsung di Solo, pertengahan Juli mendatang. Kongres ini disebut-sebut akan menjadi momentum penting bagi partai...
Belum lama ini, Gubernur Daerah Khusus Ibukota (DKI) Jakarta, Pramono Anung, menyatakan batal memasang kamera Closed Circuit Television (CCTV) di seluruh Rukun Tangga dan Rukun Warga...
Partai Solidaritas Indonesia menggelar Pemilu Raya untuk memilih ketua umum dengan sistem “satu anggota satu suara” dan menggunakan platform e-vote. Ini merupakan upaya PSI untuk membangun...
Partai Solidaritas Indonesia (PSI) membuka pendaftaran untuk calon ketua umum mulai 13 Mei mendatang di Kantor DPP PSI, Jakarta. Pendaftaran tersebut merupakan salah satu tahapan jelang...
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung meresmikan layanan transportasi massal gratis bagi 15 golongan masyarakat. PSI mengusulkan pekerja rumah ibadah selain marbut juga dimasukkan dalam kategori kebijakan...
Ketua Fraksi PSI DPRD Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Alex Prabu meminta pihak SMK Waskito terbuka dan tidak menutupi kasus dugaan pelecehan seksual yang dialami siswanya. Hal...
JAKARTA (9 Mei): Kendala untuk mewujudkan pendidikan yang inklusif harus menjadi kepedulian semua pihak agar bisa segera diatasi secara bersama, demi mewujudkan layanan pendidikan yang berkualitas...