Connect with us

Hukum

Beri Rasa Aman dan Cegah Macet, Polsek Kramatjati Lakukan Gatur Lalin Disepanjang Jalan Raya Bogor dan Jalan Raya Condet

Published

on

Kabarpolitik.com, Jakarta – Anggota Kepolisian Sektor Kramatjati melakukan penegakanan dan pengaturan lalu lintas (Gatur Lalin) di sejumlah titik lokasi yang rawan terjadi kemacetan di wilayah Kramatjati Jakarta Timur, pada Rabu (10-07-2024) pagi.

Dalam giat tersebut, melibatkan sejumlah personel yang melakukan gatur lalin di Jl Raya Bogor dan di Jl Raya Condet. Diantaranya di TL Bulak Rantai, Gatur Lalin dilakukan oleh Aiptu Asep Komarsa.

Di RS Polri, pengaturan lalu lintas dilaksanakan oleh Aipda Aten Nopianto (Patko 5805 B). Di TL.Cililitan ada Aipda Widodo (Patko 5803 B). Sedangkan di Global Islamic School, Gatur Lalin dilakukan Aipda Sigit Arsita (Patko 5806B)

Selama Gatur Lalin tersebut berlangsung, situasi lalu lintas arah Jakarta lancar dan tertib.